Pesan Natal Depara 2017
Yang terkasih, Rekan-rekan pelayan anak dan anak-anak serta para remaja GKII di seluruh Indonesia. Tidak terasa kita merayakan Natal kembali. Pasti kita semua sibuk ya untuk mempersiapkan acara Natal…
Yang terkasih, Rekan-rekan pelayan anak dan anak-anak serta para remaja GKII di seluruh Indonesia. Tidak terasa kita merayakan Natal kembali. Pasti kita semua sibuk ya untuk mempersiapkan acara Natal…
Tepat 7 tahun yang lalu yaitu pada tanggal 27 September 2010, STT Jaffray Makassar meluncurkan program MA di Holistic Child Development (HCD) dengan soft opening dan juga kelas "Child, Church…
(29/05/2016) Hari ini senang berada di Fairhaven Church Dayton Ohio yang digembakakan Ps. David Smith di mana ortu mereka dulu dosen di STT Jaffray Makassar. Gereja dengan konsep online campus…
In memoriam: tahun 1986 saya berjumpa Pdt. Dr. Basthian Oubain pertama kali setelah diangkat menjadi Ketua Wilayah INTIM yang berpusat di Makassar. Saat itu saya masih mahasiswa S1. Tahun 1994,…
Oleh: Daniel Ronda Tahun 2017 ini dirayakan sebagai ulang tahun GKII Wilayah Papua ke-55 yang jatuh pada setiap tanggal 6 April. Suatu syukur kepada Tuhan Yesus, kepala gereja yang menuntun…
Kami atas nama Badan Pengurus Pusat Gereja Kemah Injil Indonesia mengucapkan Selamat HUT GKII Wilayah Papua 1,2,3 ke 55. Tuhan Yesus akan membangkitkan gerejaNya dan bersama kita meluangkan maju. Tuhan…
Shalom, Warga GKII, mohon Salam Paskah Ketua Umum dpt ditayangkan waktu Paskah dalam gereja lokal. Terima kasih https://www.youtube.com/watch?v=vJcO-SQ06zY
Oleh Randall Whetzel Terjemahan oleh Daniel Ronda Catatan: Tulisan ini saya terjemahkan dan munculkan kembali sebagai peringatan HUT GKII yang ke-88 tahun lalu. Saya posting kembali Jaffray “Memilih”…
Oleh Daniel Ronda Tanggal 10 Februari 1928 dirayakan sebagai hari HUT GKII. Patokan perayaan ini dipakai yaitu ketika Dr. Robert Alexander Jaffray menginjakkan kaki di Balikpapan dan menuju Samarinda.…
”Gembala yang Sehat menghasilkan Gereja yang Sehat. Gereja yang Sehat menghasilkan Masyarakat yang Sehat” - Dr. Ramesh Richard MENGHUBUNGKAN – MENYATUKAN – MEMPERKUAT GPro Indonesia atau Global Proclamation Indonesia…